Home / Polri

Minggu, 8 Juli 2018 - 14:21 WIB

Diduga Alami Konselting, 1 Unit Mobil Pick Up Terbakar

MANDOR, LANDAKNEWS – Diduga alibat konsleting pada kabel bagian belakang 1 unit mobil kijang Pick Up yang membawa barang seperti meja dapur,kursi panjang,lemari terbakar di tepi jalan raya Desa Salatiga Kecamatan Mandor Kabupaten landak, Minggu (8/7/18), siang.

Kapolsek Mandor IPTU. Anuar Syarifudin melalui Kasi Humas Polsek Mandor AIPTU. Irmanudin mengatakan bahwa tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini.

“Tidak ada korban jiwa namun hanya kerugian materil saja,” tutur Irmanudin.

Baca juga  Melalui Opresi Yustisi Polsek Selalu Ingatkan Warga Akan Pentingnya Prokes

Hayen pengemudi Pick Up KB 8508 WL yang merupakan warga Sungai Pinyuh tersebut mengatakan bahwa asal mulai api diketahui dari ban belakang mobil yang diperkirakan komponen mobil kijang pickup tersebut mengalami kerusakan pada bagian klahar sehingga putaran ban mobil tidak stabil yang mengakibatkan panas pada bagian ban belakang mobil sehingga menimbulkan titik api.

“Karena api dengan cepat membesarkan sehingga saya dan Kernet saya muhlis melompat dari mobil menyelamatkan diri,” tutur Hayen.

Baca juga  Imbau Protokol Kesehatan Oleh Sabhara  Polsek Menyuke Kepada Warga

Hingga saat ini pihak kepolisian sektor mandor masih menyelidiki penyebab terjadinya kebakaran tersebut dan mencari keterangan saksi saki guna memastikan penyebab kebakaran.

Penulis : Hilarius Aleksander
Editor: One

 

Share :

Baca Juga

Polri

Polsek Ngabang Gelar Lomba Adzan Tingkat SD Di Masjid Al Hidayah Tubang Raeng Jelimpo

Polri

Audit Kinerja Polres Landak: Langkah Evaluasi Menuju Pelayanan Optimal

Polri

Kanit Sabhara Polsek Mandor Bantu Warga Dalam Proses Pembuatan  STPLKB

Polri

Riko Melakukan Penggalangan Guna Jaga Kamtibmas

Polri

Bhabinkamtibmas Bripka Uber, Ajak Bicara Edo

Polri

Hilang ATM Edirus Lapor Ke Polsek Mandor

Polri

Bhabinkamtibmas Sambangi Warganya

Polri

Cegah Gangguan Kamtibmas, Polisi Sasar SPBU Karangan
error: Content is protected !!