Home / Polri

Kamis, 8 November 2018 - 06:59 WIB

Lawan dan Laporkan Pungli Bhabinkamtibmas Polsek Menyuke Himbau dan Sosialisasikan Stop Pungli

MENYUKE – Pencegahan terhadap praktek pungutan liar (Pungli) terus digencarkan jajaran Polres Menyuke Polres Landak dengan melakukan sosialisasi larangan Pungli kepada masyarakat.

Bhabinkamtibmas Desa Darit Bripka Heni Wintoko menyambangi Ketua dan anggota BPD di Kantor Desa Darit Kecamatan Menyuke Kabupaten Landak, Rabu (07/11/2018).

Dalam giat sambangnya tersebut, Bripka Heni Wintoko memberikan pesan kamtibmas kepada anggota BPD Darit yaitu Desa binaannya untuk tidak menerima maupun memberi pungutan liar kepada siapapun.

Baca juga  Patroli Siang, Polisi Sasar Pemukiman Penduduk, Berikan Imbauan

“Perbuatan itu tidak dibenarkan praktek pungli yang menjadi musuh bersama, karena semua itu merupakan perbuatan yang melanggar hukum.”ujar Bripka Heni Wintoko.

Dalam himbaun dan kampanyenya tersebut, Bripka Heni Wintoko juga melakukan sosialisasi kepada Kepala Desa dan perangkat Desa Darit, serta Masyarakat agar bersama-sama Lawan dan Laporkan jika mengetahui adanya Pungli, tindakan Pungli tersebut bagi Pemberi maupun Penerima sama-sama melanggar Hukum.

Kapolsek Menyuke IPTU R. Dolok Saribu menambahkan “Kegiatan Sosilaisasi, Kampanye dan himbauan Stop Pungli tersebut, agar terwujudnya pelayanan publik pada kementrian/lembaga dan pemerintah daerah yang bersih dan terbebas dari pungutan liar, meningkatkan kualitas pelayanan publik melalui transparansi serta sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan terbebas dari pungli”, Ungkap Kapolsek Menyuke.

Baca juga  Polsek Menyuke Himbau Warga Untuk Cegah Kebakaran Hutan dan Lahan

Penulis : Ewaldus Leo
Editor: ONe

Share :

Baca Juga

Polri

Turnamen Anik Cup 2022 Digelar, Polisi Beri Pengamanan  

Polri

Amankan Kegiatan Kebaktian, Polsek Meranti Ajak Warga Tingkatkan Toleransi

Polri

Antisipasi Tindak Pidana Polsek Menyuke Laksanakan Patroli Pada Siang Hari

Polri

Korban Kecelakaan Kerja Jembatan Gantung  di Sungai Keli di Temukan

Polri

Kapolsek Bersama Muspika Kecamatan Meranti Cek Ketinggian Air Sungai

Polri

Buka Puasa Ala Club Motor, Kapolres Landak Ajak Utamakan Keselamatan Berkendara

Polri

Bhabinkamtibmas Bripka Sadrak Delvis Menemui Dedi  di Desa Binaannya

Polri

Kapolsek Iptu Suwandi, Jadi Pembina Upacara di SMA Menjalin
error: Content is protected !!