Home / Polri

Jumat, 25 Oktober 2019 - 14:12 WIB

Tatap Muka, Ini Yang Disampaikan Kapolsek Mempawah Hulu

MEMPAWAH HULU, KALBAR –  Demi menciptakan situasi Kamtibmas yang tetap kondusif, Kapolsek Mempawah Hulu gelar Tatap muka dengan masyarakat Desa Tiang Tanjung, Kamis (24/10/190.

Tatap muka tersebut dilaksanakan di aula Desa Tiang Tanjung  yang di hadiri oleh sekitar 40 orang antara lain Aparat Desa, Tomas, Toga dan Toda Desa Tiang Tanjung.

Kades Tiang Tanjung Singsong menyampaikan ucapan terima kasih kepada Kapolsek dan anggota yang telah melaksanakan tatap muka di Desa Tiang Tanjung. Dirinya memaparkan masalah kamtibmas dan masalah Karhutla yang terjadi di Desa Tiang Tanjung.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Desa Agak Kampanyekan Stop karhutla di Dusun Senunuk Desa Agak

Kapolsek Mempawah Hulu Ipda Zulianto menyampaikan ucapan terima kasih kepada masyarakat Mempawah Hulu khususnya Desa Tiang Tanjung yang telah menjaga keamanan selama berlangsungnya pemilu 2019 sampai pelantikan presiden.

“Pada tahun yang akan datang diharapkan sudah tidak ada lagi Karhutla di Desa Tiang Tanjung dan para pekerja Peti yang masih beraktivitas di gunung pandan untuk tidak lagi bekerja tambang emas tanpa ijin karena sangat berbahaya bagi lingkungan, ” ucapnya.

Baca juga  Jelang Natal Unit Reskrim Polsek Mempawah Hulu Mediasi Kasus Perkelahian

Polsek Mempawah Hulu sangat mendukung program program yang telah dibuat oleh desa tiang tanjung terutama mengenai perdes hewan ternak dan pencemaran lingkungan.

“Kami mengharap kerjasama antara elemen masyarakat dengan petugas apabila memiliki informasi terkait tindak pidana jangan segan segan memberikan informasi ke Polsek,” Pungkas Kapolsek

Penulis  : Dens

Share :

Baca Juga

Polri

Polisi Bersama Tokoh Dukungan Kontingen Menjalin Naik Dango

Polri

Kapolsek Mempawah Hulu Monitoring Serta Berikan Pengamanan Pendistribusian Kartu KKS di Sompak

Polri

Anggota Kepolisian Polsek Menjalin Beri Pengamanan di gereja  GPDI Yabes

Polri

Bupati Landak Dukung Program Desa Mandiri Menuju Langit Biru di Bumi Khatulistiwa

Polri

Long Weekend Polsek Patroli & Monitoring Aktifitas Warga Masyarakat di Dermaga Sebangki

Polri

Sampaiakan Himbauan Mengenai Covid-19

Polri

Kapolsek Mempawah Hulu Pantau Pelaksanaan Kegiatan Vaksinasi Massal

Polri

Kapolsek Mandor Jalin Kedekatan Dengan Awak Media
error: Content is protected !!