MERANTI, KALNBAR – Kanit Binmas Polsek Meranti Aiptu Parhulutan menghadiri Sosialisasi Budaya Anti Korupsi Di aula BKPM Polres Landak Senin (4/11)
Kegiatan ini bertujuan memberantas korupsi dan anggota polri harus mampu dalam menegakan hukum khususnya korupsi
Kapolsek Meranti IPDA Yulianus Van Chanel TK, S.I.P melalui Kanit binmas mengatakan sangat mendukung kegiatan ini untuk mencegah korupsi supaya indonesia yang lebih sejahtera tanpa adanya korupsi
“Kita harus membudayakan anti korupsi dan kita harus mampu memberantas korupsi karena dapat menghambat perekonomian Negara, ” ucapnya.
Penulis: Imron











