Home / Polri

Rabu, 5 Februari 2020 - 13:40 WIB

Inilah yang dilakukan Bhabinkamtibmas kepada Warganya Dengan Bentangkan Sepanduk

Kuala Behe – Bhabinkamtibmas Desa Sejowet Bripka Muhammad Harmoko terlihat aktif dengan warga dalam memberikan imbauan kamtibmas terkait kondusifitas Desa pada saat jelang musim kemarau dalam mengantisipasi kebakaran hutan di Desa setempat,maka dari itu selaku Anggota Bhabin ajak warganya untuk mencegah karhutla dengan cara bentangkan spanduk, Selasa (4/2/2020)

Baca juga  Kapolsek Air Besar Menghadiri Anev Kinerja Bulanan Di Polres Landak

Bhabinkamtibmas Bripka Harmoko melakukan kegiatan sosialisasi cegah karhutla, dengan melakukan pembentangan spanduk karhutla, mengajak masyarakat berperan aktif dalam upaya penanggulangan karhutla, membangun sinergi antara masyarakat, kemudian apabila mengetahui kejadian kebakaran agar melaporkan ke bhabinkamtibmas atau ke kantor Kepolisian terdekat.

Kapolsek Kuala Behe Iptu Iwan Gunawan, telah memerintahkan kepada seluruh anggota Bhabinkamtibmas untuk meningkatkan sosialisasi karhutla guna mencegah terjadi karhutla.

Baca juga  Polsek Menjalin Siap Kawal Kemeriahan Pergantian Tahun Di Kecamatan Menjalin

“Mari kita wujudkan Kecamatan Kuala Behe terutama Desa Sejowet bebas dari kebakaran hutan dan lahan,” ucapnya.

Penulis : Heri

Share :

Baca Juga

Polri

Kapolsek Mandor Hadiri Giat Robo – Robo

Polri

Kapolsek Bersama Anggotanya Sambangi Kantor Desa Permit

Polri

Sambangi Warganya, Kapolsek Imbau Untuk Prokes

Polri

Polsek Mandor Pasang Maklumat Kapolri Tentang Pencegahan Covid 19

Polri

Mencegah Tindak Kriminalitas Polsek Sengah Temila Terus Lakukan Patroli

Polri

Giat Patroli Dialogis Bersama  Warga

Polri

Kapolsek Mandor Terjun Langsung Cek 2 Titik Hotspot

Polri

Warga Mandor Mengucapkan Terima Kasih
error: Content is protected !!