Home / Polri

Rabu, 14 Agustus 2024 - 07:59 WIB

TNI-Polri Kirab Bendera Merah Putih 79 Meter

JAKATA – TNI-Polri menggelar kirab bendera merah putih sepanjang 79 meter di wilayah Kota Bandar Lampung, Sabtu (10/8).

Panjangnya kirab bendera merah putih yang dibawa personel TNI-Polri sebagai simbol usia kemerdekaan Republik Indonesia. Kirab ini melibatkan sekitar 200 personel dari kedua instansi, menandakan sinergi yang kuat antara TNI dan Polri dalam menjaga keamanan dan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Baca juga  Peduli Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Polsek Meranti Sambang Lansia

“Kegiatan ini merupakan simbol semangat kebangsaan kita dalam memperingati kemerdekaan Indonesia yang ke-79 tahun. Selain itu, ini juga menunjukkan sinergitas dan kekompakan dalam menjaga keutuhan NKRI dan keamanan di wilayah Bandar Lampung,” ujar Kapolresta Bandar Lampung, Kombes Pol Abdul Waras, S.I.K.

Baca juga  Kanit Patroli Polsek Mandor Layani Masyarakat Yang Membuat STPLKB

Penulis: Humas Polri

Share :

Baca Juga

Polri

Polres Landak Ungkap 10 Kasus Selama Bulan Oktober – November 2018

Polri

Agar Mengurangi Covid19 Bhabinkamtibmas Pasang Maklumat Kapolri

Polri

Kapolsek Sengah Temila Pimpin Operasi Yustisi di Desa Senakin

Polri

Warga Desa Aur Sampuk Ditemukan Meninggal Dipondok

Polri

Pangdam XII/Tpr Kunjungi Kodim 1203/Ktp

Polri

Sungai Banyuke Meluap, Kapolsek Menyuke Kerahkan Bhabinkamtibmas Pantau Banjir

Polri

Patroli Dialogis, Anggota Polsek Menyuke Himbau Cegah Paham Radikalisme

Polri

Propam Polda Kalbar Kunjungi Polres Landak
error: Content is protected !!