Home / TNI

Minggu, 1 September 2024 - 19:19 WIB

Babinsa Menyuke Bantu Salurkan Logistik Bagi Korban Banjir di Desa Darit

Landak, Kalbar  – Anggota Babinsa Koramil 1210-05 Menyuke,Serda Abdul Haris,bersama kepala Desa Darit serta Polsek Menyuke dan Masyarakat yang ikut membantu menyalurkan bantuan ke warga yang terdampak banjir, Sabtu (31/8/24).

Babinsa desa Darit Serda Abdul Haris mengatakan bahwa bantuan tersebut di berikan kepada masyarakat desa Darit dan sekitar nya yg terdampak banjir,dan bantuan itu dari Badan Amal Rumah Zakat Pontianak,dan bantuan tersebut berupa Beras, makanan kaleng,biskuit,minyak makan,gula,teh, susu,sabun,selimut,dan memberikan makan gratis kepada warga yg terdampak banjir tersebut,ungkap Serda Abdul Haris.

Baca juga  Tantangan Duel Direspons Pihak Rusia, Elon Musk Ganti Nama Twitter

Danramil Menyuke Kapten Arm Fauzi Syirat mengatakan,emang benar adanya penyaluran bantuan pangan kepada warga yang terdampak banjir di desa Darit ,dilakukan oleh Serda Abdul Haris,Anggota Polsek Menyuke,Kepala Desa Darit dan Anggota Badan Amal Rumah Zakat Pontianak,penyaluran bantuan kepada warga yang terdampak banjir agar kebutuhan sehari-hari masyarakat tetap terpenuhi Lanjut”

“Musibah banjir di Desa Darit dan sekitarnya terjadi karena curah hujan yang cukup tinggi serta meluapnya air dari sungai Banyuke Hulu yang ada di wilayah tersebut ,”ungkapnya.

Baca juga  Peduli Kesehatan, Kodam XII/Tpr Gelar Operasi Bibir Sumbing Gratis

Kepala Desa Darit bapak Ardiono bersama perangkatnya mengucapkan banyak terimakasih kepada ketua Tim dari Badan Amal Rumah Zakat Pontianak,yang telah memberikan bantuan kepada masyarakat Desa Darit,Kades Darit juga memberikan Apresiasi kepada Babinsa Menyuke.

“Selama ini telah banyak membantu dan ikut prihatin kepada warga di desa Darit,” katanya.(1201 Ldk.)

Share :

Baca Juga

TNI

Pangdam XII/Tpr Terima Kunjungan Silaturahmi Danlanud Supadio

TNI

Wujudkan Laporan Keuangan yang Akuntabel, Kudam XII/Tpr Bersama Puslapbinkuhan Sosialisasi Juklak Kebijakan Akuntansi dan Kapwabku

TNI

Berikan Motivasi, Babinsa Mekar Utama Lakukan Pendampingan Pertanian

TNI

Irdam XII/Tpr Tutup Resmi TMMD ke-103 di Desa Tanjung Paoh

TNI

 Ikut Cerdaskan Warga, Koramil Merakai Operasionalkan Perpustakaan Apung Sampai Keperbatasan

TNI

Pangdam XII/Tpr : Penanggulangan Bencana Diperlukan Persiapan Yang Baik

TNI

 Dukung Penerapan Protkes, Koramil Bangkuang Bagikan Masker Untuk Warga

TNI

Ritual Adat pada Titik Nol, Tanda dimulainya Karya Bakti di Daerah Terisolir
error: Content is protected !!