Home / Polri

Sabtu, 8 Februari 2025 - 19:09 WIB

Dukung program ketahanan pangan, Bhabinkamtibmas Lakukan Pengecekan Pemanfaatan Pekarangan untuk Ketahanan Pangan Bergizi

MENJALIN, LANDAKNEWS – Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan pemerintah, Polsek Menjalin Polres Landak Polda Kalbar melalui Bintara Penggerak Bhabinkamtibmas Desa Tempoak, Bripka F. Rony melaksanakan pengecekan perkembangan lokasi ketahanan pangan bergizi yang dikelola oleh warga Dusun Betung Tanjung Desa Tempoak, ” Sabtu (8/2/2025)

Pengecekan ini bertujuan untuk mendorong masyarakat Desa Tempoak untuk lebih kreatif dalam memanfaatkan lahan pekarangan rumah mereka guna meningkatkan ketahanan pangan keluarga. Selain itu, tanaman-tanaman tersebut memiliki kandungan gizi yang baik untuk kesehatan, dan juga bisa menjadi sumber tambahan pendapatan jika hasilnya dijual.

Baca juga  Dua Taruni Yang Lolos Seleksi Asal Pengiriman Polres Landak

Bripka F. Rony selaku Bhabinkamtibmas meninjau langsung kebun yang ditanami berbagai jenis sayuran dan tanaman pangan bergizi. “Kegiatan Pengecekan lokasi Program Pekarangan Pangan bergizi untuk memotivasi warga lain supaya ikut berpastisipasi mensukseskan program pekarangan bergizi dari pemerintah untuk kemandirian serta penguatan ekonomi keluarga“ pungkasnya

Baca juga  Unit Lantas Mempawah Hulu Lakukan Patroli dan Monitoring Penyaluran BPNT

Kegiatan ini diharapkan mampu mendorong masyarakat untuk lebih mandiri dalam memenuhi kebutuhan pangan serta meningkatkan kesadaran akan pentingnya gizi seimbang. Polsek Menjalin dan pihak terkait berkomitmen untuk terus mendukung program ketahanan pangan sebagai bagian dari upaya menjaga kesejahteraan masyarakat

Penulis : H. Riyanto

Share :

Baca Juga

Polri

Diwilayah Kecamatan Air Besar Terdata Sebanyak 9 Titik Banjir!!! Ini Penjelasan Kapolsek

Polri

Bhabinkamtibmas Personil Polsek Mandor Sampaikan Maklumat Kapolda Kalbar

Polri

Tingkatkan Pelayanan, Ini Yang Dilakukan Kanit Binmas Polsek Mandor

Polri

Bhabin Galang Karyawan PT DLP Kecamatan Jelimpo Cegah Pungli

Polri

Polisi Datangi Warga Sedang Nyantai di Warung

Polri

Cek Situasi Kamtibmas, Kapolsek Meranti Sambangi Warga Dusun Sage

Polri

Polsek Mempawah Hulu Pasang Banner Kampanye Pilkada Damai

Polri

Polsek Mempawah Hulu Bangun Pos Pengamanan, Jelang Perayaan Nataru
error: Content is protected !!