Home / Polri

Minggu, 29 Juli 2018 - 11:44 WIB

Beginilah Caranya Anggota Polsek Kuala Behe Cegah Saber Pungli

KUALA BEHE,  LANDAKNEWS – Untuk memberantas pungutan liar (Pungli)Kanit Binmas bersama anggota Jaga menempelkan selebaran kertas saber pungli  (Sapu Bersih Pungutan Liar) di perkantoran yang ada di Kecamatan Kuala Behe, Minggu (29/7).

anggota Polsek Kuala Behe yaitu Ps.Kanit Binmas Bripka Romi Susanto dan Briptu Rian Hidayat menempelkan Saberpungli Tujuan menempelkan selebaran ini di perkantoran yaitu agar warga masyarakat di Kecamatan Kuala Behe mengetahui tentang Operasi Tangkap Tangan(OTT). Selain menempelkan selebaran  OTT Saber Pungli, Bripka Romi Susanto  juga memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga sekitar.

Baca juga  Dekatkan Diri Dengan Masyarakat, Polisi Menyuke Lakukan Sambang Desa

Dalam kegiatan tersebut Kanit Binmas menyampaikan bahwa saat ini sedang di gencar gencar nya pembentukan Satgas Saber Pungli sesuai dengan Peraturan Presiden tentang sapu bersih pungutan liar dengan ada nya itu semua agar Kepala Dinas dan Staf nya supaya mempedomani dan ikut mensukseskan peraturan tersebut.

Maksud dan tujuan dilaksanakan nya kegiatan tersebut untuk meminimalisir terjadi nya pungutan liar di kantor KUA,Perkantoran Pertanian dan menjadikan wilayah Kecamatan Kuala Behe menjadi Zona bebas pungli.K

Baca juga  Operasi Yustisi Polsek Sengah Temila Sekaligus Pembagian Masker

Kapolsek Kuala Behe Ipda Hertomo membenarkan kegiatan yang dilakukan oleh anggotanya tersebut dan diharapkan kepada warga masyarakat apabila melihat atau menemukan dengan oknum aparat atau aparat pemerintah melakukan PUNGLI, agar sesegera mungkin melaporkannya ke Polsek Kuala Behe.

Penulis : Heriyanto
Editor: One

Share :

Baca Juga

Polri

Total 563 Orang di Vaksinasi Hari Ini, Kapolsek Ngabang Sebar Bhabinkamtibmas

Polri

Bhabinkamtibmas Lakukan Problem Solving

Polri

Polsek Ngabang Mendukung Adanya Ritual Adat Balala Dengan Cara Patroli Sekala Prioritas Guna Ciptakan Situasi Kondusif

Polri

Bhabinkamtibmas Polsek Meranti Ajak Pedagang Cek Secara Rutin Masa Kadaluarsa Dagangannya

Polri

Polsek Meranti Berikan Pengamanan Ibadah Perayaan Hari Paskah Di Sejumlah Gereja di Kecamatan Meranti

Polri

Patroli Kepolisian Sektor Mandor Pantau Kegiatan Remaja Yang Sedang Ngumpul

Polri

Personil Pam TPS Polsek Mandor Kawal Distribusi Logistik Pilgub Ke TPS

Polri

Peduli Stunting Kapolsek Beserta Pengurus Ranting Bhayangkari Pantau Langsung Kegiatan Posyandu
error: Content is protected !!