Home / Polri

Rabu, 26 Februari 2020 - 10:49 WIB

Bhabinkamtimas Hadiri Rapat Kerja  Panitia Naik Dango Ke XXXV

MERANTI – Kepolisian Sektor Meranti menghadiri rapat kerja panitia naik dango ke XXXV (35) K) tahun 2020 di ruangan Sekretaris Kecamatan Meranti, selasa siang (25/02/2020).

Hadir dalam kegiatan rapat pembentukan panitia naik dango tahun 2020 tersebut  Kapolsek Meranti yang diwakili oleh Bhabinkamtibmas Desa Meranti Bripda Warant, DAD Kecamatan Meranti Ambrosius, Ketua Panitia naik dango Sapor, S.Pd, Wakil ketua Rapianus, S.P, Sekretaris Suwanto, S.Sos. dan Romigius selaku seksi olahraga.

Baca juga  Persiapan Pemilu, Linmas Desa Ta'as di Berikan Pembekalan

Saat dikonfirmasi Bripda Warant menyampaikan tujuan dalam rapat kerja tersebut untuk membahas pengajuan proposal serta usaha dana untuk mendukung kegiatan acara naik dango.

Ia juga menambahkan selain membahas pengajuan proposal dan usaha dana, rapat kerja tersebut juga bertujuan untuk bertukar pendapat serta saling kerja sama sehingga terlaksananya koordinasi yang baik antara unsur kepanitiaan dan dapat mensukseskan kegiatan naik dango ke XXXV (35) di Kecamatan Toho Kabupaten Mempawah bulan April mendatang.

Baca juga  Jelang Pemilu, Bhabinkamtibmas Lakukan Penggalangan Pada Warganya

Penulis  : JP. Parere

Share :

Baca Juga

Polri

Kapolsek Menjalin Koordinasi Dengan Kasat Narkoba Terkait Pengungkapan Narkoba

Polri

Stop Karhutla, Personil Polsek Mandor Kembali Ingatkan Warga

Polri

Bhaninkamtibmas Himbau Warga Jaga Kamtibmas dan Cegah Pungli

Polri

Perang Melawan Narkoba: Pengedar Sabu Dibekuk di Truk Tangki oleh Polisi

Polri

Kebakaran di Desa Temahar Hanguskan 7 Rumah Warga

Polri

Polsek Sebangki Laksanakan Kegiatan Jumat Curhat

Polri

Pimpin Apel Pagi Pasca Libur Lebaran Idhul Fitri 1443 H, Ini Pesan Kapolsek Ngabang

Polri

Polisi Terus Sosialisasi Dan Ingatkan Kembali Kepada Warga Untuk Cegah Karhutla
error: Content is protected !!