Home / TNI

Senin, 4 April 2022 - 17:11 WIB

Pemerintah Desa Garu Dengan Babinsa Mendampingi Giat Pelabelan Rumah Keluarga Penerima PKH

Landak – Pemerintah Desa Garu,Bersama dengan Babinsa Koramil 1201-07/Mempawah Hulu,melakukan kegiatan pelabelan di rumah-rumah warga yang menerima bantuan dari Dinas Sosial,Rumah warga yang disemprot dengan cat oleh petugas dan PemDes merupakan bentuk penyaluran bantuan dari pemerintah pusat melalui program PKH ,Senin (4/4/2022)

Kegiatan pelabelan ini di mulai dari Dusun Sibawek berjumlah 24 kk.Dusun Dadayu berjumlah 26 kk.Dusun Lame berjumlah 42 kk.dan Dusun Kaca Lengkuas 54 kk.dan total keseluruhan pelabelan penerima PKH di Desa Garu berjumlah 96 kk.

Baca juga  Peringati HUT Kodam ke-64, Pangdam XII/Tpr Pimpin Ziarah ke TMP Dharma Patria Jaya

Dengan menyemprotkan tanda untuk rumah penerima bantuan yang sudah di salurkan,semoga dengan kegiatan ini bisa bermanfaat bagi warga desa pada umumnya khususnya warga desa garu Kecamatan Mempawah Hulu.Kabupaten Landak.

“Pendataan yang kami lakukan merupakan bentuk kerja PemDes Garu untuk mensejahterakan warganya dengan mengusulkan ke dinas-dinas terkait, ujar kepala desa garu,” Semoga untuk tahun depan supaya bisa di realisasi bantuan yang sudah di ajukan oleh PemDes Garu ke Dinas terkait,imbuhnya.

Baca juga  Koramil 1206-04/Badau Kawal Distribusi Beras ke Sembilan Desa

Petugas yang tergabung dalam kegiatan tersebut antara lain dari berbagai unsur Pemdes Dinsos.Koramil 07 Mempawah Hulu,Para Kadus.dan masyarakat setempat (1201-07)

Share :

Baca Juga

TNI

Jalin Silahturahmi dan Kerjasama ,Pangdam XII/Tpr Audensi Dengan Pengurus Perbakin Kota Pontianak

TNI

Canangkan Satgas Desa Tangkal Covid-19, Kodim Sambas dan Relawan Edukasi Masyarakat di Pasar Sekura

TNI

Pangdam Buka Gebyar Bazar Kemerdekaan RI ke-77 Persit KCK Daerah XII/Tpr

Politik

Partai Gelora Siap Menjadi Parpol Pertama Yang Daftar Sebagai Peserta Pemilu 2024

TNI

Cegah Covid-19, Babinsa Air Besar Beri Imbauan dan Bagikan Masker Kepada Warga

TNI

Pangdam XII/Tpr Kukuhkan Ny. Helly Sulaiman Agusto Sebagai Ibu Raksakarini Sri Sena

TNI

Danramil Ary Cahyono Hadiri Musyawarah Antar Desa di Menyuke

TNI

Kodam XII/Tpr dan Pemprov. Kalbar Briefing Sosialisasi Uji Coba Masuk Sekolah
error: Content is protected !!