Home / Polri

Sabtu, 18 Januari 2025 - 11:15 WIB

Polsek Mandor Gelar Pembinaan Bagi KWT Guna Dukung Ketahanan Pangan

Mandor, Landak, Kapolsek Mandor IPTU Yulianus Van Chanel TK menggelar pembinaan Ketahanan Pangan Bagi KWT ( Kelompok Wanita Tani ) di Kecamatan Mandor, pada hari sabtu pagi (19/1/2025).

Kegiatan ini dihadiri juga oleh Kepala BPP Kecamatan Mandor, PPL Kecamatan Mandor serta KWT Sekecamatan Mandor.

Kapolsek menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan salah satu Program Polri guna mendukung Program Pemerintahan Pusat dari segi Pertanian guna mendukung salah satu Program Presiden dalam hal Ketahanan Pangan.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Menyuke Ajak Warga Masyarakat Jaga Kamtibmas

“Pembinaan ini dilakukan oleh Kepala BPP agar KWT lebih terampil serta terlatih dalam pelaksanaan kegiatan penanaman, pengaplikasian pupuk, perawatan hingga pemanenan hasil kebun,” ucap Kapolsek.

Selain melakukan pembinaan Kapolsek juga membagikan tanamam perkarangan berupa bibit sayuran, Polibag serta pupuk kepada KWT yang hadir dalam kegiatan pembinaan ini.

“Kami membagikan bibit sayuran, pupuk, Polibag dan ada dana pengganti BBM bagi KWT yang hadir serta kami berharap agar KWT ini dapat membagikan pengetahuan yang di dapat dari Kepala BPP kepada warga lainnya dan melakukan penanaman bibit yang sudah dibagikan sehingga Program Pemerintah ini dapat terlaksana dengan baik,” terang Kapolsek.

Baca juga  Polsek Meranti Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Pemilu 2019

Penulis : Alx

Share :

Baca Juga

Polri

Polisi Beri Imbauan Kepada Masyarakat, Jauhi Paham Radikalisme

Polri

Jelang HUT Bhayangkara Ke 73 Polsek Air Besar Kerja Bakti di Taman Makam Pahlawan

Polri

Napoleon Ajak Masyarakat Patuhi Aturan Pemerintah

Polri

Di Evaluasi Oleh Kemen PAN-RB, Polres Landak Optimis Dapat Nilai Baik

Polri

Polsek Mandor Berikan Pengamanan Pemilihan BPD di Desa Kayu Tanam

Polri

Sambangi Desa Binaannya, Bripka Roberto Sampaikan Beberapa Hal

Polri

Agar Ranmor Dinas Tetap Siap Operasional Ini Yang di Lakukan Aiptu Tadung

Polri

Bhabinkamtibmas Polsek Menyuke Hadiri Penetapan Data Penerimaan BLT-DD Untang
error: Content is protected !!