Home / Pemda Landak

Kamis, 8 Juni 2017 - 21:08 WIB

Pembangunan SUTT di Landak Masih Ada Kendala

Ilustrasi – jaringan listrik (internet)

Ngabang, Landak News – Mantan Pj. Bupati Landak Jakius Sinyor mengakui masih ada masalah sedikit terkait pembangunan menara transmisi listrik Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) di Kabupaten Landak.

Dikatakan Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) dan Perumahan Rakyat (PR) Provinsi Kalimantan Barat ini, permasalahan pembebasahan lahan di daerah Nahayak di Kecamatan Ngabang.

“Saya dapat laporan dari kepala PLN Ngabang mereka yang mau mengerjakan disana sempat kena ancam. Saya bilang jangan takut. Yang penting kita sudah sepakat uang dititipkan ke Pengadilan Negeri,  kerja saja, kita minta ada penjagaan dari aparat keamanan. nanti lapor ke bupati, camat. Mudahan-mudahan masalah ini sudah selesai, ” kata Jakius beberapa waktu lalu di Ngabang.

Baca juga  Pembangunan Pastoran Mandor, Bupati Landak Letakkan Batu Pertama

“Listrik ini masalah nasional tapi di Landak masalah SUTT kita harapkan selesai dan tepat waktu sesuai program mereka pada bulan November 2017 semuanya selesai terpasang semua termasuk di tiga kabupaten lain juga masuk,” harap Jakius.  (hi74)

Share :

Baca Juga

Pemda Landak

Banjir Genang Jelimpo, BPBD Landak dan Camat Lakukan Respon Cepat

Pemda Landak

Hadiri HUT Ke-10 KPBDBL, Vinsensius: Budayaan Salah Satu Modal Pengerak Perekonomian Daerah

Pemda Landak

Ramalan Zodiak Anda Hari Ini

Pemda Landak

Rolling Schol Panit Binmas Polsek Ngabang

Pemda Landak

Asisten III Sekda Landak Buka Kegiatan Sosialisasi Pencegahan, Penanggulangan Kebakaran Dipemukiman dan Perkantoran Bagi ASN/PTT

Pemda Landak

Pj. Bupati Landak Monitor Langsung PIN Polio ke 2 Puskesmas di 2 Kecamatan

Pemda Landak

Pj. Bupati Landak Buka Konferensi Kerja Kabupaten (KONKERKAB) II PGRI Landak 2022

Pemda Landak

Bupati Karolin Kecewa Tidak Ada Penerimaan Guru Agama di Landak
error: Content is protected !!