Home / Kalbar

Jumat, 16 Juni 2017 - 22:29 WIB

4 Perwira Polres Sanggau Mutasi

Suasana mutasi di Mapolres Sanggau, Jumat (16/06/.17). (F)

SANGGAU, LANDAK NEWS – Kapolres Sanggau, AKBP Oki Waskito, SH. SIK, M,Si memimpin apel serah terima jabatan 4 perwira di lingkungan kerja Polres Sanggau, Jumat (16/6/2017) di Mapolres Sanggau, di lingkungan Rawa Bangun Sanggau.

Pejabat yang diserah terima jabatan, Waka Polres, Kapolsek Entikong, Kasat Reskrim dan Kasat Narkoba.

Pejabat lama Polres Sanggau, Waka Polres Sanggau, Kompol Edwin Saleh, S.IK. MH. Kompol Kartiyana Widyarso Wardoyo Putro, S.IK. AKP Dwi Harjana, SH dan IPTU Harjanto, SH.MH.

Baca juga  DAD Bonti Sanggau Resmi Dikukuhkan

Pejabat baru Polres Sanggau, Kompol Pulung Wietono, S.IK. Kompol Amin Siddiq, SH. AKP Muhammad Aminuddin, S.IK dan IPTU Ramses Marpaung, SH.

Usai acara serah terima jabatan, dilakukan acara ramah tamah di aula Mapolres. Buka puasa bersama dan ucapan selamat serta selingan memberikan cindera mata.

Baca juga  Polisi tangkap 15 tersangka kasus TPPO

Sambutan singkatnya, Kapolres Sanggau, Oki Waskito mengucapkan terima kasih kepada pejabat lama yang sudah menjalankan tugasnya dengan baik.

Sedangkan untuk pejabat baru, Kapolres mengucapkan selamat datang dan selamat bertugas di Wilayah Hukum Polres Sanggau. (Firmus)

Share :

Baca Juga

Kalbar

21 Bakal Calon DPD Kalbar Ditetapkan

Kalbar

Hasil Survei Menunjukkan Elektabilitas Karolin-Gidot Paling Tinggi

Kalbar

Open House Terbuka Perayaan Nyepi Ala Polsek Ngabang, Tumbuhkan Nilai Toleran Dan Persaudaraan

Kalbar

Kemenhub Sebut Perlu dipasang Perambuan Sungai di Danau Sentarum

Kalbar

Wagub : Pemahaman Rabies Di Masyarakat Masih Kurang

Kalbar

Selamatkan Generasi Muda dari Narkoba, Persit Kartika Candra Kirana Daerah XII/Tanjungpura Gelar Ikrar Anti Narkoba

Kalbar

UPDATE Peringatan Dini Cuaca Kalimantan Barat

Kalbar

Ini Torehan Prajurit Kodam XII/Tpr Raih 7 Medali di Dua Cabor
error: Content is protected !!